ads

Tuesday, October 23, 2012

Menghitung Luas Trapesium di Ms. Visual C++ 2010 Express


Teman - teman kali ini saya akan membuat tutorial Luas Trapesium;


Kode:
#include <stdio.h>
#include <stdlib.h>
int main (void)
{
// Rumus Luas Trapesium
// Luas = ((jumlah rusuk sejajar)xtinggi)/2

float atas, bawah, tinggi, luas;
printf("Menghitung Luas Trapesium \n");
printf("Masukkan Nilai Sisi Atas : ");
//perintah input variabel bertipe float
scanf("%f", &atas);
printf("Masukkan Nilai Sisi Bawah : ");
scanf("%f", &bawah);
printf("Masukkan Nilai Tinggi : ");
scanf("%f",&tinggi);
luas=((atas+bawah)*tinggi)/2;
printf("Luas : %f \n",luas);
system("pause");
return 0;
}


Video :


No comments:

Post a Comment